10+ Cara Menambah Followers Instagram Tanpa Aplikasi & Gratis

Delima

Berikut ini adalah tutorial mudah Cara Menambah Followers Instagram atau IG, tanpa sebuah aplikasi tambahan dan lain-lainnya. Langsung saja bila kalian penasaran bagaimana cara-caranya, maka silahkan kalian simak saja ulasan ini hingga akhir pembahasannya.

Kini banyak platform social yang bisa dipergunakan untuk melakukan suatu hal yang dapat menguntungkan penggunanya. Ada yang bernama whatsapp, facebook, telegram, twitter, instagram dan masih banyak media social lainnya.

Namun untuk masa kini, platform media social yang memiliki banyak penggunanya yakni medsos yang bernama Instagram. Dari kalangan artis, selebriti, actor dan aktis, dan lain-lainnya yang sudah terkenal, hingga kalangan biasa pun sudah menggunakan instagram ini.

Bahkan kebanyakan masyarakat yang bertempat tinggal di seluruh penjuru nusantara, semuanya pasti memiliki instagram atau akun instagram. Tapi pastinya ada juga orang yang tidak memiliki akun instagram dan tidak semuanya memiliki.

Perlu diketahui sobat westwork.id, bahwa di aplikasi instagram itu memiliki salah satu hal yang pastinya diinginkan oleh semua pengguna instagram. Hal tersebut yakni memiliki banyak followers atau pengikut, yang pastinya banyak diimpikan oleh setiap penggunnya.

Pasalnya, followers atau pengikut itu akan bertambah ketika ada pengguna lain yang mengikuti atau mem-follow akun kalian. Akan tetapi mendapatkan followers itu tidak semudah apa yang dipikirkan, karena pastinya meskipun kalian sudah mem-follow pengguna lain.

Pengguna lainnya belum tentu follback atau follow back kembali akun kalian, yang artinya kalian akan hanya menambah jumlah mengikuti saja dan tidak menambah pengikut atau followers. Namun jangan salah, meskipun dikata menaambahkan followers itu tidak gampang.

Tapi pastinya akan ada saja Cara Menambah Followers Instagram atau IG dengan mudah, baik tidak memprivat account ataupun lain sebagainya. Nah bagi kalian yang penasaran tentang Cara Menambah Followers Instagram, maka simak saja ulasan selanjutnya.

Jika kalian sudah memahami semua caranya, kami pastikan kalian akan mendapatkan jumlah followers yang banyak tanpa harus membeli followers. Langung saja untuk berbagai Cara Menambah Followers Instagram yakni sebagai berikut.

Cara Menambah Followers Instagram atau IG Tanpa Beli

Cara Menambah Followers Instagram atau IG Tanpa Beli

Followers instagram itu sangat penting bagi sebagian orang, namun untuk mendapatkan jumlah followers instagram itu tidak mudah. Tapi meskipun tidak mudah, pastinya ada saja cara untuk menambahkan atau meningkatkan followers atau pengikut.

Karena pada dasarnya mempunyai followers instagram itu akan mempengaruhi kepopularitasan di dunia jagat maya. Nah beberapa Cara Menambah Followers Instagram itu bisa kalian simak saja semuanya pada ulasan dibawah ini.

1. Aktif Mengkuti Yang Sedang Trending

Cara Menambah Followers Instagram  yang pertama yakni penggunanya selalu aktif dalam mengikuti yang sedang trending atau viral. Seperti layaknya memposting unggahan dengan mengikuti trend filter atau konten yang sedan viral atau popular.

Buatlah konten yang sangat menari agar banyak yang menonton atau melihat konten kalian, dan jangan lupa disertakan tagarnya juga biar selalu mengikuti trend yang sedang viral. Bukan hanya tagar, memberikan caption pada postingannya juga bisa menambahkan followers ig.

2. Profil Lengkap

Hal yang kedua yang bisa digunakan kalian untuk Cara Menambah Followers Instagram  yakni melengkapi profil mulai dari foto hingga nama atau username. Karena bila kalian menggunakan nama lengkap,maka bisa jadi pengguna lainnya dapat menemukan akun kamu dengan mudah.

Kemudian kalian bisa gunakan foto sendiri yang menurut kalian keren atau cocok untuk dipasang kedalam foto profil ig. Sehingga teman atau pengguna lainnya dapat dengan mudah mengenali akun kalian dan bisa jadi akan langsung mem-follow.

3. Akun Instagram Tidak di Privat

Hal lainnya yang akan bisa dengan mudah mengenali akun kalian yakni akun instagramnya tidak diprivat, dengan artian semua orang bisa melihat-lihat ke beranda ig kalian. Cara ini sangat efektif buat kalian yang ingin menambah jumlah followers instagram.

Pasalnya jika akun tidak di privat, maka orang yang ingin mengenalmu akan bisa dengan mudah menjelajah bahkan menyukai hingga berkomentar. Coba saja gunakan cara ini agar jumlah followers kalian meningkat dengan drastic.

4. Menggunakan Teori Follow – Unfollow

Cara Menambah Followers Instagram lainnya yang yakni dengan cara teori follow-unfollow. Mekanisme pertama menggunakan teori ini yakni kalian harus menemukan terlebih dahulu akun yang sudah memiliki banyak pengikutnya atau followersnya.

Kemudian kalian langsung saja follow akun tersebut yang memiliki jumlah followers banyak itu, kemudian tunggu beberapa saat lalu selanjutnya unfollow kembali akun tersebut. Lakukan cara tersebut berulang-ulang kepada satu akun saja.

Namuns sayangnya, cara ini bisa mendapatkan resiko akun kalian terbanned atau terblokir. Namun untuk tips agar tetap aman melakukan cara tersebut yaitu harus berhenti sejenak selama kurun waktu 1-2 menit, coba saja cara ini karena cara ini sudah cukup efektif bagi pengguna yang ingin meningkatkan jumlah followers.

5. Mem-Follow Artis/Selebgram Centang Biru

Berikutnya adalah mem-follow atau mengikuti artis atau selegram yang sudah bercentang biru, atau dengan kata lain mengikuti artis yang mempunyai followers jutaan. Pada saat kalian mengunjungi akun selebritis itu kalian harus mengikuti kembali akun yang direkomendasikan.

Maka dengan hitungan detik kalian akan dibanjiri oleh notiifikasi yang menginformasikan bahwa akun kalian telah banyak diikuti oleh akun baru. Kini kalian bisa mengikuti lebih dari 20 akun sekaligus yang direkomendasikan oleh para pengikut selebritis.

6. Tampilkan Hashtag di Setiap Postingan

Cara Menambah Followers Instagram lainnya yakni pada saat kalian memposting gambar atau video, maka kalian harus menambahkan tagar atau hastag. Hastag yang bisa kalian coba yakni #followme, atau hastag lainnya yang menurut kalian bisa menarik pengguna lainnya untuk memfollow akun kalian.

Atau gunakan hastag yang sedang trending agar pada saat pengguna lain mencari dengan hatsag yang sedang trending, maka secara otomatis postingan kalian akan ikuti dimunculkan di pencarian. Gunakan hastag sebanyak mungkin supaya setiap dipencarian apapun, postingan kalian akan selalu muncul.

7. Menampilkan atau Memposting Video & Foto Menarik

Menampilkan atau memposting video atau foto yang menarik juga bisa digunakan untuk kalian yang menggebu-gebu ingin memiliki jumlah followers yang banyak. Cara ini terbilang sangat efektif karena orang akan tertarik apabila semua foto dan video yang kalian posting menarik.

Sepertihalnya memposting video atau video yang banyak digemari oleh pengguna instagram, seperti foto hot ataupun lain sebagainya. Atau juga kalian memposting video aestethic yang memungkinkan orang mengikuti kalian agar dapat inspirasi video aestethic.

8. Tulis Bio Instagram Yang Sangat Menarik

Nah untuk cara yang ke-8 yakni tulis bio instagram yang sangat menarik mungkin, atau kalian tulis dengan berbagai akun media social kalian. Selain itu, atau kalian bisa ikuti beberapa nama bio instagram yang sangat direkomendasikan seperti di artikel Bio Instagram.

Bio juga dapat menarik calon followers baru, bisa juga menuliskan bio dengan produk yang kalian jual atau menyediakan jasa. Seperti contohnya menjual barang tertentu atau menyediakan jasa edit foto ataupun edit video yang bisa menarik pengunjung.

9. Sering Share Postingan Instagram ke Media Social Lain

Cara berikutnya yang bisa meningkatkan jumlah followers yakni share postingan instagram kedalam media social lainnya. Akan tetapi, apabila akun media social kalian terikat semuanya kedalam akun instagram maka setiap kali kalian memposting foto atau vide maka akan dishare otomatis ke semua media social.

Membagikan secara manual juga bisa, tapi sekaligus mempromosikan nama akun instagram kalian dengan diawali @. Berbagai platform media social yang bisa dijadikan alat share seperti facebook, whatsapp, telegram, twitter ataupun lain sebagainya.

10. Manfaatkan Fitur Story Instagram

Selain menampilkan atau memposting foto dan video yang menarik, ada juga yang harus kalian coba untuk meningkatkan jumlah followers. Cara terakhir yakni memanfaatkan fitur story instagram, atau dengan kata lain kalian harus selalu memposting apapun kedalam story ig.

Agar foto dan video lebih menarik, maka kalian harus menggunakan semua fitur filter instagram yang akan menarik calon followers. Tapi ada cara lainnya yang bisa memudahkan kalian untuk Menambah Followers Instagram yakni sebagai berikut.

Cara Lainnya Untuk Meningkatkan Followers Instagram

Cara Lainnya Untuk Meningkatkan Followers Instagram

Setelah kalian melihat beberapa cara manual yang bisa meningkatkan jumlah followers instagram atau ig, selanjutnya ada cara lainnya yang bisa meningkatkan followers instagram yakni dengan menggunakan beberapa aplikasi penambah followers.

Tapi cara ini tidak rekomended untuk kalian lakukan, karena bisa jadi cara ini akan mengakibatkan akun kalian terbanned dan tidak bisa diakses kembali. Langsung saja untuk beberapa aplikasi yang bisa meningkatkan jumlah followers yakni sebagai berikut.

  1. Followers Lnsight For Instagram
  2. Fame Boom Real Followers Free
  3. Real Followers – Get Likes For Instagram
  4. Get Fly Followers+
  5. Fast For Instagram
  6. Hublaagram

Nah hanya segitu saja beberapa aplikasi yang bisa kalian gunakan untuk menambahkan jumlah followers instagram. Silahkan cari saja beberapa aplikasi tersebut di google playstore atau app store, atau juga kalian bisa mencarinya di website tertentu.

Keuntungan Memiliki Followers Banyak

Keuntungan Memiliki Followers Banyak

Nah apabila kalian sudah memiliki jumlah followers yang banyak, maka secara otomatis kalian akan mendapatkan beberapa keuntungan. Beberapa keuntungannya tersebut yakni membantu mempromosikan jualan dan juga meningkatkan kepopularitasan atau lebih lengkapnya bisa simak ulasan dibawah ini.

Membantu Mempromosikan Jualan

Salah satu keuntungan yang bisa kalian raih bila sudah mempunyai followers yang banyak yakni bisa dengan mudah mempromosikan jualan yang kalian miliki. Semakin banyak jumlah followers akun kalian maka semakin banyak orang yang ingin membeli produk jualan kalian.

Meningatkan Popularitas

Kemudian bila sudah memiliki pengikuti instagram yang sangat banyak, maka hal tersebut akan mempengaruhi tingkat popularitas kalian. Bisa jadi akan dinobatkan kepada status selebgram yang bisa meningkatkan kepopuleran diri kalian sendiri.

Dengan kepopuleran kalian, maka akan ada saja yang sesuatu brand yang akan menawarkan kalian menjadi brandingnya atau modelnya. Dengan kamu yang sudah menjadi influencer maka kalian akan mempunyai peran di dunia digital yang vital.

Kedua keuntungan tersebut akan membuat kalian mendapatkan penghasilan tambahan dari sebagai branding dari produk tertentu atau menjadi afilliasi dari platform jualan online. Atau juga kalian menjual produk buatan sendiri yang akan bisa meraup keuntungan melimpah.

Akhir Kata

Cukup sekian saja pembahasan mengenai Cara Menambah Followers Instagram atau IG, semoga apa yang dapat kami sampaikan bisa berguna dan bermanfaat untuk kalian. Bila ada kesalahan dalam penuliasan kami meminta maaf yang sebanyak banyaknya.

Kami akhiri saja pembahasannya sampai disini, kami ucapkan terimakasih atas waktu dan kesempatan. Kami ucapkan terimakasih juga buat kalian yang sudah menyempatkan mampir pada artikel kali ini, sampai jumpa lagi dan see you next time.